Perumusan Peta Strategi Yayasan Pendidikan X Surabaya, Tahun 2023-2024

Penulis

  • Dian Marjayanti STID Al-Hadid Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.55372/tanzhim.v2i2.29

Kata Kunci:

Peta Strategi, organisasi nirlaba, yayasan pendidikan

Abstrak

Studi ini membahas tentang perumusan peta strategi pada yayasan pendidikan X tahun 2023-2024 di Surabaya. Didasari oleh pihak yayasan menghadapi masalah internal dan eksternal yang cukup kompleks dari sisi target, kepuasan orang tua siswa, proses dan pengurus. Sehingga membutuhkan kerangka strategi yang komprehensif dan terintegrasi sebagai pemecahan masalah dalam bentuk peta strategi. Studi ini bertujuan menghasilkan konsep penerapan peta strategi pada yayasan pendidikan X surabaya. Teori yang digunakan adalah framework peta strategi. Metode penelitiannya terapan (applied research). Data diperoleh dari hasil wawancara pengurus yayasan pendidikan X Surabaya. Kesimpulan yang diperoleh: (1) perspektif yayasan pendidikan X terdiri atas perspektif pelanggan, proses internal yayasan dan sumber daya yayasan. Perspektif pelanggan sebagai muara akhir kedua perspektif. (2) Perspektif pelanggan memiliki sasaran strategi meningkatkan jumlah siswa baru, meningkatkan kepuasan orang tua siswa dengan pembelajaran yang berkualitas dan kemudahan akses  dan terbangunnya citra yayasan yang profesional. Perspektif proses internal memiliki sasaran strategi mengintensifkan promosi khususnya media sosial, meningkatkan kualitas pengelolaan TK dengan keterlibatan berbagai pihak, serta terbentuknya hubungan harmonis dan sinergis dengan berbagai stakeholder. Perspektif sumber daya yayasan melahirkan sasaran strategi meningkatkan komitmen dan keterlibatan pengurus yayasan.

Referensi

Fortiana, Dewi, Irawan Suntoro, and Riswandi. “Manajemen Strategik Berbasis Balanced Scorecard Di Yayasan Al Kautsar Lampung.” Journal of Education Policy 53, no. 9 (2019): 1689–99. http://jurnal.fkip.unila.ac.id/index.php/JMMP/article/view/11787.

Hamdani, D. “Model Pembelajaran Di Era Disrupsi Berbasis Manajemen Dakwah.” Jurnal Review Pendidikan Dan Pengajaran P-2655-710X e-ISSN 2655-6022 6 (2023): 2223–30. http://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp/article/view/21690%0Ahttp://journal.universitaspahlawan.ac.id/index.php/jrpp/article/download/21690/15335.

Huda, Miftahul. “Peran Pendidikan Islam Terhadap Perubahan Sosial.” Edukasia : Jurnal Penelitian Pendidikan Islam 10, no. 1 (2015): 165–88. https://doi.org/10.21043/edukasia.v10i1.790.

Kaplan, Robert S. “Conceptual Foundations of the Balanced Scorecard.” Handbooks of Management Accounting Research 3 (2009): 1253–69. https://doi.org/10.1016/S1751-3243(07)03003-9.

———. “Conceptual Foundations of the Balanced Scorecard.” Harvard Business School 3 (2009): 1253–69. https://doi.org/10.1016/S1751-3243(07)03003-9.

Kaplan, Robert S. David P. Norton. Balanced Scorecard Menerapkan Strategi Menjadi Aksi. Edited by Yati. Sumiharti. 2000th ed. jakarta: erlangga, 1996.

———. “Having Trouble with Your Strategy? Then Map It. Focusing Your Organization on Strategy—with the Balanced Scorecard.” Harvard Business Review, n.d. https://hbr.org/2000/09/having-trouble-with-your-strategy-then-map-it.

———. Menerapkan Strategi Menjadi Aksi Balanced Scorecard. jakarta: erlangga, n.d.

———. The Execution Premium. 2008th ed. Boston, Massachusetts: harvard Business School press, 2008.

Kaplan, Robert S., and David P. Norton. Strategic Map. Harvard Business Press. Boston, MAssachusetts: Harvard Business School Publishing Corporation, 2004.

KEMENDIKBUDRISTEK, portal data. “Data Induk Badan Penyelenggara Satuan Pendidikan (Yayasan),” 2024. https://data.kemdikbud.go.id/data-induk/yayasan/050000.

Lirizki, Riza. “Arsitektur Perspektif Balanced Scorecard Lembaga Taman Kanak-Kanak Islam Di Indonesia.” Tanzhim: Jurnal Dakwah Terprogram 2, no. 1 (2024): 25–44. https://doi.org/10.55372/tanzhim.v2i1.19.

———. “Perencanaan Strategis Masjid Berbasis Balanced Scorecard Strategic Planning of Mosque Based on Balanced Scorecard.” Jurnal Pengembangan Ilmu Dakwah 03, no. 02 (2022): 191–216. https://doi.org/10.20414/tasamuh.v17i1.1218.2.

Mulyadi. Balanced Scorecard. Edisi ke-2. jakarta: Salemba Empat, 2001.

Niven, Paul R. Balanced Scorecard: Step-by-Step for Government and Nonprofit Agencies (Google EBook), 2011. http://books.google.com/books?hl=en&lr=&id=p-vyaItvGiYC&pgis=1.

Osterwalder, Alexander, and Yves Pigneur. “Business Models and Their Elements.” Management, no. October (2002): 4–5. http://inforge.unil.ch/aosterwa/Documents/workshop/Osterwalder_Pigneur.pdf.

Saputra, Aidil. “Pendidikan Anak Pada Usia Dini.” At-Ta’dib : Jurnal Ilmiah Pendidikan Agama Islam 10, no. 2 (2018): 192–209.

Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif Dan R&D. Bandung: ALFABETA, 2012.

Tasya, and Dwi Hartanti. “Usulan Rancangan Strategy Map Berdasarkan Konsep Balanced Scorecard.” Jurnal Ilmiah Wahana Pendidikan, Februari 2023, no. 3 (2023): 502–16. https://doi.org/10.5281/zenodo.7633267.

Tirsa Lapadengan. “Fungsi Yayasan Sebagai Badan Hukum Pengelolaan Pendidikan.” Lex et Societatis 3, no. 1 (2015). https://bit.ly/3xQuv5s.

Widiastuti, Tika, Imron Mawardi, Sri Herianingrum, and Mochamad Badowi. “Zakat Scorecard Model as a New Tool for Zakat Management.” Islamic Quarterly 64, no. 1 (2020): 1–42.

X, Taman Kanak-kanak. “Brosur,” 2020. https://bit.ly/4ct2MHc.

Unduhan

Diterbitkan

2024-08-30

Cara Mengutip

Marjayanti, D. (2024). Perumusan Peta Strategi Yayasan Pendidikan X Surabaya, Tahun 2023-2024. Tanzhim: Jurnal Dakwah Terprogram, 2(2), 289–312. https://doi.org/10.55372/tanzhim.v2i2.29

Terbitan

Bagian

Artikel